Restoran

Mulai dari kafe dengan menu ringan hingga hidangan dengan menu Asia atau menu Barat yang autentik, kami memperkenalkan restoran-restoran yang menyajikan menu yang bisa dipilih oleh wisatawan Muslim, lengkap dengan informasi dasar dan rekomendasi hidangannya.

  • Ada menu tanpa daging babi
  • Menggunakan daging bersertifikat halal
  • Ada menu tanpa alkohol
  • Tersedia menu Vegetarian
  • Tersedia menu Vegan
  • Ada pemisahan alat makan
  • Ada pemisahan alat masak
  • Ada menu bahasa Inggris
Muslim Friendly
‘Muslim-friendly’ merujuk pada restoran yang memenuhi lima kriteria berikut.
  • Ada menu tanpa daging babi

  • Menggunakan daging bersertifikat halal

  • Ada menu tanpa alkohol

  • Ada pemisahan alat makan

  • Ada pemisahan alat masak